Masalah 852)  Salah satu di antara syarat-syarat keabsahan salat Jumat adalah pelaksanaannya secara berjamaah. Salat Jumat yang dilakukan secara furada (sendirian) meskipun berdampingan dengan orang-orang yang melakukannya secara berjamaah, dihukumi tidak sah. Masalah 853)  Di antara syarat salat Jumat,minimal terdiri dari lima orang, yaitu satu imam dan empat makmum. Masalah 854) Keseluruhan syarat yang harus